Siregar, Bonaris Doli (2019) KULTIVASI MIKROALGA HAEMATOCOCCUS PLUVIALIS MENGGUNAKAN SISTEM TERBUKA DAN TERTUTUP. [Experiment] (Unpublished)
Text
Laporan Lengkap BAB 1 - 5.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) | Request a copy |
Abstract
Mikroalga memiliki kinerja yang hampir sama dengan tumbuhan bersel banyak, akan tetapi tidak memiliki akar, daun, dan batang untuk berfotosintesis. mikroalga dalam ukuran sel mikro yang mengubah karbon dioksida menjadi material potensial seperti biofuel, pangan, dan biomaterial melalui energi matahari, produk primer yang dihasilkan dari mikroalga yang mempunyai nilai guna tinggi adalah asam lemak, pigmen, dan polisakarida. Metabolit tersebut berperan dalam pertumbuhan dan reproduksi. Penelitian ini bertujuan untuk dapat mengetahui konsentrasi substrat yang dibutuhkan untuk mengkultivasi mikroalga Haematococcus pluvialis pada sistem tertutup dan terbuka. Penelitian ini dilakukan dengan cara mengkultivasi Mikroalga Haematococcus Pluvialis pada media tertutup dan terbuka yang kemudian di cek kapadatan selnya setiap hari sekali dengan menggunakan alat Haemacytometer. Mikroalaga Haematococcus Pluvialis diberi nutrient berupa NPK dan Urea sabagai nutrisi dan sumber makanan bagi alga. Dari beberapa variasi yang telah dilakukan menghasilkan data hasil pertumbuhan pada 200 ml konsentrasi substrat mikroalga Haematococcus Pluvialis pada media tertutup yaitu pada hari kedelapan dengan jumlah kepadatan sel alga 436,400 ml (μ). Kata Kunci : Kultivasi Mikroalga, Haematococcus Pluvialis, Haemacytometer, Nutrient
Item Type: | Experiment |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kultivasi Mikroalga, Haematococcus Pluvialis, Haemacytometer, Nutrient |
Subjects: | T Technology > TP Chemical technology |
Divisions: | Fakultas Teknik > Prodi S1 Teknik Kimia |
Depositing User: | Mrs NOVI HANDAYANI |
Date Deposited: | 11 Oct 2019 02:49 |
Last Modified: | 11 Oct 2019 02:49 |
URI: | http://repo.setiabudi.ac.id/id/eprint/3347 |
Actions (login required)
View Item |