FORMULASI DAN UJI AKTIVITAS ANTIBAKTERI SABUN CAIR EKSTRAK DAUN BIDARA ARAB (Ziziphus Mauritiana L. ) TERHADAP BAKTERI Escherichia coli

Ivanka, Yesinisa Vera (2022) FORMULASI DAN UJI AKTIVITAS ANTIBAKTERI SABUN CAIR EKSTRAK DAUN BIDARA ARAB (Ziziphus Mauritiana L. ) TERHADAP BAKTERI Escherichia coli. Skripsi thesis, Universitas Setia Budi Surakarta.

[img] Text
INTISARI-Yesinisa Vera Ivanka-24185431A.pdf

Download (12kB)
[img] Text
BAB I-Yesinisa Vera Ivanka-24185431A.pdf

Download (529kB)
[img] Text
BAB II-Yesinisa Vera Ivanka-24185431A.pdf
Restricted to Registered users only

Download (140kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III-Yesinisa Vera Ivanka-24185431A.pdf
Restricted to Registered users only

Download (228kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV-Yesinisa Vera Ivanka-24185431A.pdf
Restricted to Registered users only

Download (741kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V-Yesinisa Vera Ivanka-24185431A.pdf
Restricted to Registered users only

Download (8kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA-Yesinisa Vera Ivanka-24185431A.pdf

Download (151kB)
[img] Text
LAMPIRAN-Yesinisa Vera Ivanka-24185431A.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Yesinisa Vera Ivanka-24185431A-FormPernyataanPublikasi.pdf

Download (58kB)
[img] Text
HASIL TURNITIN_Yesinisa Vera Ivanka_24185431A.pdf

Download (29kB)

Abstract

Daun bidara arab (Ziziphus mauritiana Lam) diketahui mengandung senyawa flavonoid dan saponin yang memiliki mekanisme kerja sebagai antibakteri. Penelitian ini bertujuan untuk membuat sediaan sabun cair ekstrak daun bidara dengan mutu fisik yang baik, mengetahui uji aktivitas antibakteri sabun cair terhadap bakteri Escherichia coli, dan konsentrasi paling efektif yang dapat menghambat bakteri Escherichia coli. Penelitian dilakukan menggunakan tiga formula dengan kandungan ekstrak daun bidara arab sebesar 1%; 2%; dan 3% ditambah dengan formula kontrol positif (D) dan kontrol negatif (tanpa ekstrak). Daun bidara arab diekstraksi dengan metode maserasi dengan etanol 70% dan diformulasikan dalam bentuk sediaan sabun cair. Pengujian antibakteri dilakukan dengan metode difusi sumuran. Penelitian sabun cair ekstrak daun bidara arab dengan konsentrasi 1%, 2%, dan 3% telah memenuhi kriteria uji mutu fisik dan stabilitas yang baik dalam waktu pengujian selama 3 minggu dengan cycling test. Formula sabun cair ekstrak daun bidara arab dari tiga konsentrasi dapat menghambat pertumbuhan pada bakteri Escherichia coli. Formula sabun cair ekstrak daun bidara yang paling efektif menghambat Escherichia coli pada konsentrasi 3%. Kata kunci : Ziziphus mauritiana, Sabun cair, antibakteri, Escherichia coli.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Ziziphus mauritiana, Sabun cair, antibakteri, Escherichia coli.
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Divisions: Fakultas Farmasi > Prodi S1 Farmasi
Depositing User: Mrs NOVI HANDAYANI
Date Deposited: 10 Oct 2022 07:33
Last Modified: 10 Oct 2022 07:33
URI: http://repo.setiabudi.ac.id/id/eprint/5390

Actions (login required)

View Item View Item