EFEKTIVITAS PENGGUNAAN OBAT ANTIBIOTIK PADA PASIEN ABSES GIGI DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH DR. MOEWARDI SURAKARTA

INTAN CAHAYA PUSPITA, PUTRI (2024) EFEKTIVITAS PENGGUNAAN OBAT ANTIBIOTIK PADA PASIEN ABSES GIGI DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH DR. MOEWARDI SURAKARTA. Skripsi thesis, Universitas Setia Budi.

[img] Text
Surat Pernyataan Intan Cahaya Puspita Putri.pdf

Download (252kB)
[img] Text
INTAN 18 MARET.pdf

Download (39kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (80kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (439kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (335kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (103kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (263kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (74kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (217kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (798kB)

Abstract

Beberapa antibiotik sediaan farmasi digunakan dalam terapi penyakit abses gigi dalam penyembuhan pasien. Pemberian antibiotik abses gigi yang sering dijumpai yaitu terdiri dari ampicillin sulbactam, metronidazole, amoxicillin dan cefixime. Efektivitas belum secara jelas pembuktian disampaikan.sehingga perlu dilakukan penelitian untuk mengetahui efektivitas pengobatan penggunaan antibiotiknya. Hasil penelitian ini dapat bermanfaat sebagai informasi klinis dalam mengidentfikasi masalah dan kebutuhan dalam pengobatan abses gigi. Penelitian bersifat deskriptif menggunakan metode retrospektif dengan teknik sampel adalah Purposive sampling . pengambilan data dilaksanakan pada bulan Agustus – November 2023 dengan data rekam medis bulan Januari – September 2023 di RSUD Dr.Moewardi memiliki 29 sampel pasien. Analisis data dilakukan dengan menggunakan Uji parametik independent sample T-test. Hasil penelitian Length Of Stay (LOS) terlihat bahwa pasien yang memiliki tingkat rawat inap LOS panjang yaitu ( ≥5 hari ) paling banyak adalah pasien rawat inap dengan pengobatan Non-cefixime (75%) sebanyak 3 pasien dan untuk pengobatan antibiotika cefixime (25%) sebanyak 1 pasien Dan tingkat kesembuhan pasien lebih cepat dapat dilihat pada hasil uji independent sample T-test didapatkan nilai signifikansi 0,013<0,05 hal ini terdapat perbedaan efektivitas pengobatan pasien yang mengomsumsi antibiotik cefixime dan non�cefixime Maka dapat dikatakan pengobatan antibiotika cefixime terbukti memiliki keefektifan dalam pengobatan pasien. Several pharmaceutical antibiotics are used in the treatment of dental abscesses in healing patients. The most frequently encountered antibiotics for tooth abscesses include ampicillin sulbactam, metronidazole, amoxicillin and cefixime. The effectiveness has not been clearly proven, so research needs to be carried out to determine the effectiveness of antibiotic treatment. The results of this research can be useful as clinical information in identifying problems in the treatment of dental abscesses. This research is descriptive using a retrospective method with a purposive sampling technique. Data collection was carried out in August – November 2023 with medical record data for January – September 2023 at Dr. Moewardi Regional Hospital having 29 patient samples. Data analysis was carried out using the parametric independent sample T-test. The results of study Length of Stay (LOS) study showed that patients who had the highest LOS hospitalization rate (≥5 days) were inpatients with non-Cefixime treatment (75%) of 3 patient and short LOS (<5 days) of 1 patients treated with the antibiotic cefixime (25%). And the faster recovery rate of patients can be seen in the results of the independent sample T-test, which showed a significance value of 0.013<0.05, there was a difference in the effectiveness of treatment for patients who took cefixime and non-cefixime antibiotics. So it can be said that cefixime antibiotic treatment has been proven to be effective in treating patients.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Efektivitas obat, Cefixime dan Non-Cefixime, Drug effectiveness
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RK Dentistry
Divisions: Fakultas Farmasi > Prodi S1 Farmasi
Depositing User: USB
Date Deposited: 24 Jun 2024 01:38
Last Modified: 24 Jun 2024 01:38
URI: http://repo.setiabudi.ac.id/id/eprint/6246

Actions (login required)

View Item View Item