Utami, Nabila Putri (2024) HUBUNGAN ANTARA KONFORMITAS DENGAN PERILAKU KONSUMTIF PENGGUNA E – COMMERCE MARKETPLACE (SHOPEE) PADA MAHASISWA. Skripsi thesis, Universitas Setia Budi.
Text
LEMBAR PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI.pdf Download (175kB) |
|
Text
SURAT KETERANGAN BEBAS PLAGIASI.pdf Download (48kB) |
|
Text
INTISARI_ABSTRAK.pdf Download (142kB) |
|
Text
BAB I.pdf Download (790kB) |
|
Text
BAB II.pdf Download (123kB) |
|
Text
BAB III.pdf Download (250kB) |
|
Text
BAB IV.pdf Restricted to Repository staff only Download (240kB) |
|
Text
BAB V.pdf Restricted to Repository staff only Download (89kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (194kB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Restricted to Repository staff only Download (2MB) |
Abstract
INTISARI Maraknya situs belanja online yang sedang populer di kalangan mahasiswa salah satunya shopee, membuat mahasiswa lebih mudah untuk membeli barang yang mereka inginkan. Terkadang mahasiswa membeli barang bukan hanya untuk memenuhi kebutuhan pokok saja akan tetapi untuk membuat dirinya tidak berbeda dengan kelompok dan agar dapat diterima yang membuat mahasiswa melakukan konformitas. Konformitas adalah penyesuaian diri yang dilakukan individu dengan kelompok teman sebaya yang mengharuskan individu mengikuti aturan yang ada agar dapat diterima, hal ini dapat membuat mahasiswa berperilaku konsumtif hanya agar diterima menjadi anggota kelompok. Perilaku konsumtif adalah perilaku dimana individu melakukan pembelian yang tidak didasari oleh pertimbangan yang matang dan hanya karena keinginan semata. Penilitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara konformitas dengan perilaku konsumtif pengguna e-commerce marketplace (shopee) pada mahasiswa. Penelitian dilakukan dengan metode kuantitatif menggunakan purposive sampling. Sampel yang digunakan merupakan 99 mahasiswa aktif. Metode analisis data yang digunakan adalah teknik korelasi product moment dengan SPSS versi 16.0. Hasil analisis data menunjukkan nilai coefficient correlation sebesar 0,871 dengan p = 0,000 (p < 0,05). Hal tersebut membuktikan bahwa terdapat hubungan positif antara konformitas dengan perilaku konsumtif. Peneliti juga telah menambahkan Uji T Independent Sample Test. Diperoleh hasil bahwa tidak ada perbedaan antara perilaku konsumtif pada jenis kelamin. ABSTRACT Online shopping sites have emerged that are popular among students, including Shopee. The presence of Shopee makes it very convenient for students to purchase the items they want. Sometimes students buy goods not only to meet their basic needs, but also to fit in with the group and gain acceptance. This leads students to conformity. Conformity is an adjustment that individuals make with peer groups that require individuals to follow existing rules in order to be accepted, which can lead students to engage in consumptive behavior just to be accepted as group members. Consumptive behavior is a behavior in which individuals make purchases that are not based on careful consideration and are based only on their desires. This research aims to determine the relationship between conformity and consumptive behavior of e-commerce marketplace (Shopee) users among college students. The research was conducted using a quantitative method with purposive sampling. The sample used was 99 active students. The data analysis method used is product moment correlation technique with SPSS version 16.0. The results of data analysis showed a correlation coefficient value of 0.871 with p = 0.000 (p < 0.05). The result indicated that there is a positive relationship between conformity and consumptive behavior.Researchers have also added the Independent Samples T-test. The results show that there is no difference between consumptive behavior in gender.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Konformitas, Perilaku Konsumtif, E-Commerce Conformity, Consumptive Behavior, E-Commerce |
Subjects: | B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology |
Divisions: | Fakultas Psikologi > Prodi S1 Psikologi |
Depositing User: | USB |
Date Deposited: | 19 Jun 2024 03:08 |
Last Modified: | 19 Jun 2024 03:08 |
URI: | http://repo.setiabudi.ac.id/id/eprint/6203 |
Actions (login required)
View Item |