ANALISIS KADAR BESI (II) DALAM TABLET TAMBAH DARAH DENGAN METODE PERMANGANOMETRI

Pasha, Larasati Sekar (2024) ANALISIS KADAR BESI (II) DALAM TABLET TAMBAH DARAH DENGAN METODE PERMANGANOMETRI. Skripsi thesis, Universitas Setia Budi.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (88kB)
[img] Text
CamScanner 04-02-2024 15.pdf

Download (262kB)
[img] Text
LARASATI 3 FEB.pdf

Download (46kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (720kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (259kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (99kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (114kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (85kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (295kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)

Abstract

LARASATI SEKAR PASHA, 2023, ANALISIS KADAR BESI (II) DALAM TABLET TAMBAH DARAH DENGAN METODE PERMANGANOMETRI, SKRIPSI, PROGRAM STUDI S1 FARMASI, FAKULTAS FARMASI, UNIVERSITAS SETIA BUDI, SURAKARTA. Dibimbing oleh Dr. Nuraini Harmastuti, S.Si., M.Si. dan apt. Vivin Nopiyanti, M.Sc. Tablet tambah darah merupakan tablet multivitamin untuk mengatasi anemia defisiensi besi yaitu kurangnya zat besi dalam tubuh. Tablet tambah darah mengandung besi (II) diantaranya sebagai ferro sulfat, ferro fumarat, dan ferro glukonat. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui kadar besi (II) pada tiap sampel tablet tambah darah dapat dianalisis dengan metode permanganometri. Penelitian ini menggunakan tablet tambah darah yang mengandung variasi besi (II) yang berbeda sebagai ferro fumarat dan ferro glukonat. Analisis kadar besi (II) dalam tablet tambah darah metode permanganometri menggunakan 4 sampel tablet tambah darah yang berbeda. Hasil pada penelitian ini adalah analisis kadar besi (II) dalam tablet tambah darah tidak dapat dianalisis dengan metode permanganometri karena tidak memenuhi syarat parameter validasi metode, dan hasil analisis kadar besi (II) dalam tablet tambah darah tidak memenuhi persyaratan sesuai dengan Farmakope Indonesia edisi VI.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: tablet tambah darah; ferro fumarat; ferro glukonat; metode permanganometri blood supplement tablets; ferrous fumarate; ferrous guconate; permanganometric method.
Subjects: Q Science > Q Science (General)
Q Science > QC Physics
Divisions: Fakultas Farmasi > Prodi S1 Farmasi
Depositing User: USB
Date Deposited: 13 Nov 2024 03:40
Last Modified: 13 Nov 2024 03:40
URI: http://repo.setiabudi.ac.id/id/eprint/6462

Actions (login required)

View Item View Item