ADSORPSI LOGAM Cr (VI) MENGGUNAKAN KULIT BUAH NAGA

Alfian, Arief (2015) ADSORPSI LOGAM Cr (VI) MENGGUNAKAN KULIT BUAH NAGA. Karya Tulis Ilmiah thesis, Universitas Setia Budi Surakarta.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (139kB)
[img] Text
LAPORAN KTI FIX.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Salah satu limbah pertanian yang masih kurang pemanfaatannya adalah kulit buah naga. Kulit buah naga merupakan salah satu sumber bahan organik, Analisis mengunakan metode spektrofotometri uv-vis dengan cara kulit buah naga dikontakkan dengan larutan kromium (VI) kemudian disentrifuse. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk Mengetahui ukuran butiran adsorben kulit buah naga yang sesuai untuk menyerap logam Cr (VI), dan Mengetahui waktu kontak adsorbsi logam Cr (VI) yang sesuai pada kulit buah naga. Hasil yang diperoleh untuk variasi ukuran butiran hasil yang paling baik untuk menyerap logam Cr (VI) adalah ukuran butiran lolos 80 mesh tidak lolos 100 mesh sebesar 55 ppm, sedangakan untuk variasi waktu kontak yang baik untuk menurunkan logam Cr (VI) adalah 120 menit hasil yang diperoleh adalah 117 ppm setelah diadsorpsi. Kata Kunci: Kulit Buah Naga, Kromium (VI), Sentrifuge, Spektrofotometri Uv-vis, Ukuran Butiran, Waktu Kontak

Item Type: Thesis (Karya Tulis Ilmiah)
Uncontrolled Keywords: Kulit Buah Naga, Kromium (VI), Sentrifuge, Spektrofotometri Uv-vis, Ukuran Butiran, Waktu Kontak
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Teknik > Prodi D3 Analis Kimia
Depositing User: magdalena kartika ningsih
Date Deposited: 07 Oct 2019 01:56
Last Modified: 07 Oct 2019 01:56
URI: http://repo.setiabudi.ac.id/id/eprint/1627

Actions (login required)

View Item View Item