PERAN KESEPIAN TERHADAP KECENDERUNGAN NOMOPHOBIA PADA REMAJA AWAL

Subrata, Theresya Bina (2023) PERAN KESEPIAN TERHADAP KECENDERUNGAN NOMOPHOBIA PADA REMAJA AWAL. Skripsi thesis, Universitas Setia Budi.

[img] Text
FORM PUBLIKASI.pdf

Download (2MB)
[img] Text
theresya suket 28 juli.pdf

Download (30kB)
[img] Text
INTISARI ABSTRACT.pdf

Download (94kB)
[img] Text
COVER - BAB 1.pdf

Download (606kB)
[img] Text
BAB 2.pdf

Download (212kB)
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (295kB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (224kB)
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (173kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (99kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (830kB)

Abstract

INTISARI Penggunaan dari smartphone merupakan bentuk coping dari masalah yang sedang dihadapi seseorang, salah satunya kesepian. Penggunaan smartphone yang berlebihan tersebut dapat menyebabkan adiksi. Beberapa hal yang dapat diakibatkan karena kesepian salah satunya yaitu nomophobia. Nomophobia merupakan kecemasan ketika individu berada jauh dari smartphone. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran Kesepian terhadap Kecenderungan Nomophobia pada remaja awal. Hipotesis yang diajukan dalam penelitian ini yaitu kesepian memiliki peran positif terhadap kecenderungan nomophobia. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan teknik pengambilan sampel simple random sampling. Penelitian ini menggunakan sampel yang terdiri dari 45% laki-laki dan 55% perempuan remaja awal dengan usia 13-16 tahun. Alat ukur yang digunakan merupakan skala kesepian dan skala kecenderungan nomophobia. Metode analisis data yang digunakan yaitu teknik regresi sederhana dengan bantuan SPSS 21.0 for windows release. Hasil analisis menunjukkan nilai R sebesar 0,774 ( F= 219,975 ; p<0,05) yang menunjukkan ada peran postitif yang signifikan antara kesepian terhadap kecenderungan nomophobia, jadi hipotesis yang diajukan diterima. Nilai Rxsquare (R2) sebesar 0,599 menunjukkan kesepian memberikan sumbangan efektif sebesar 59,9% terhadap nomophobia pada remaja MTS Negeri 2 Surakarta, sedangkan 40,1% dipengaruhi oleh faktor lain seperti sensation seeking tinggi, self-esteem rendah, stres, sedih, dan sebagainya. ABSTRACT The use of smartphone is a form of coping with the problems a pearson is facing, one of which is loneliness. Excessive smartphone use can lead to addiction. One of the things that can be caused by loneliness is nomophobia. Nomophobia is anxiety when individuals are away from smartphones. This study aims to determine the role of loneliness on the Nomophobia tendency in early adolescents. The hypothesis put forward in this study is that loneliness has a positive role in the nomophobia tendency. This study used a quantitative method with a simple random sampling technique. This study used a sample consisting of 45% male and 55% female early adolescents aged 13-16 years. The measurement tools used are the loneliness scale and the nomophobia tendency scale. The data analysis method used is a simple regression technique with the help of SPSS 21.0 for windows release. The results of the analysis show an R value of 0.774 (F = 219.975; p <0.05) which indicates that there is a significant positive role between loneliness and nomophobia tendencies, so the hypothesis proposed is accepted. The Rxsquare (R2) value of 0.599 indicates that loneliness makes an effective contribution of 59.9% to nomophobia in adolescents at MTS Negeri 2 Surakarta, while 40,1% fluenced by other factors such as high sensation seeking, low self-esteem, stress, sadness, etc.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kesepian, Kecenderungan Nomophobia, Remaja Awal. Loneliness, Nomophobic Tendencies, Early Adolescence
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: Fakultas Psikologi > Prodi S1 Psikologi
Depositing User: USB
Date Deposited: 08 Oct 2024 06:34
Last Modified: 08 Oct 2024 06:34
URI: http://repo.setiabudi.ac.id/id/eprint/6402

Actions (login required)

View Item View Item