UJI AKTIVITAS EKSTRAK DAUN STROBERI (Fragaria x ananassa var Duchesne) SEBAGAI ANTI AGING PADA KULIT PUNGGUNG KELINCI NEW ZEALAND

Putri, Verlianna Charisma (2024) UJI AKTIVITAS EKSTRAK DAUN STROBERI (Fragaria x ananassa var Duchesne) SEBAGAI ANTI AGING PADA KULIT PUNGGUNG KELINCI NEW ZEALAND. Skripsi thesis, Universitas Setia Budi.

[img] Text
INTISARI_ABSTRACT.pdf

Download (18kB)
[img] Text
form pernyataan publikasi verli NEW.pdf

Download (204kB)
[img] Text
Surat Keterangan_VERLIANNA CHARISMA PUTRI.pdf

Download (39kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (513kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (2MB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (2MB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (2MB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

VERLIANNA CHARISMA PUTRI, 2023, UJI AKTIVITAS EKSTRAK DAUN STROBERI (Fragaria x ananassa var Duchesne) SEBAGAI ANTI AGING PADA KULIT PUNGGUNG KELINCI NEW ZEALAND, SKRIPSI, FAKULTAS FARMASI, UNIVERSITAS SETIA BUDI SURAKARTA. Paparan sinar UV menghasilkan radikal bebas yang dapat merusak struktur lapisan dermis sehingga kulit kehilangan elastisitas. Kandungan antioksidan tanaman stroberi (Fragaria x ananassa var Duchesne) berdasarkan nilai IC50 sebesar 68,09 ppm. Pada penelitian sebelumnya, hasil krim ekstrak daun stroberi (Fragaria x ananassa var duchesne) berpotensi sebagai tabir surya pada konsentrasi ekstrak 1,0% didapat nilai SPF 52,90. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimental yang bertujuan untuk mengetahui aktivitas ekstrak daun stroberi (Fragaria x ananassa var Duchesne) sebagai anti aging. Ekstrak daun stroberi dilakukan pengujian terhadap susut pengeringan dan identifikasi kandungan kimia. Daun stroberi di ekstraksi menggunakan metode maserasi dengan pelarut etanol 96%. Ekstrak daun stroberi di buat tiga variasi konsentrasi yaitu 0,25%; 0,5%; 1%; dan 1,5%. Pengamatan aktivitas anti aging parameter yang diamati persentase kolagen, persentase kelembaban, dan persentase elastisitas setelah diinduksi dan setelah diolesi ekstrak selama 30 hari diukur menggunakan alat skin analyzer. Data yang diperoleh dianalisis dengan SPSS metode One-Way ANOVA. Berdasarkan hasil pengujian anti aging yang telah dilakukan, ekstrak daun stroberi dengan konsentrasi 0,25%; 0,5%; 1%; dan 1,5% memiliki aktivitas sebagai anti aging dilihat dari peningkatan parameter. Ekstrak daun stroberi 1,5% memberikan efek anti aging paling efektif karena peningkatan persen parameter paling besar yaitu pada kolagen 54,32%, elastisitas 51,86%, dan kelembaban 190%. Uji iritasi primer konsentrasi ekstrak 1% dan 1,5% sangat sedikit mengiritasi.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Ekstrak daun stroberi, anti aging, skin analyzer Strawberry leaf extract, anti-aging, skin analyzer
Subjects: L Education > L Education (General)
Q Science > Q Science (General)
R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Fakultas Farmasi > Prodi S1 Farmasi
Depositing User: USB
Date Deposited: 13 Nov 2024 03:58
Last Modified: 13 Nov 2024 03:58
URI: http://repo.setiabudi.ac.id/id/eprint/6465

Actions (login required)

View Item View Item